Sunday, April 26, 2015


10 DJ TERBAIK DI DUNIA
 1. Hardwell
info-musik-dj.blogspot.com

 Robbet Van Corput merupakan dj kelahiran belanda 1988. julukanya adalah Hardwell. selain menjadi dj dia juga adalah produser musik. ia terpilih menjadi dj top dunia selama 2 tahun menurut versi DJmag. ia dikenal secara luas di festival musik besar seperti Tomorrowland dan Ultra.

2. Dimitri Vegas & Like Mike 

info-musik-dj.blogspot.com

Diposisi kedua ditempati oleh duo dj asal yunani dan belgia ini kini menetap di belgia keduanya memulai karir pada tahun 2007, duo inilah yang ngemix lagu pada official aftermovie Tomorrowland 2014 salah satu ivent dj yang besar.

3. Armin Van Buuren

info-musik-dj.blogspot.com

Diposisi ketiga kali ini di tempati oleh dj asal belanda yang memulai karir pada tahun 1995, anatara tahun 2007-2010 ia dipilih menjadi dj nomor 1 versi Djmag, di daftar tahun 2011 dia berada pada posisi ke 2 dan pada tahun ini ia menempati posisi ke 3.

4. Martin garrix 

info-musik-dj.blogspot.com

Dj muda yang bernama Martijin Garritsen yang lahir pada 14 mei 1996 ini dikenal dengan nama panggung Martin Garrix adalah dj asal Belanda yang terkenal lewat lagunya yang berjudul ''Animals", yang merupakan Top 10 Hit di 10 negara dan lagunya tersebut memuncak ke nomor 1 di Belgia, Irlandia dan Britania raya.

5. Tiesto 

info-musik-dj.blogspot.com

Dj yang bernama asli Tijs Michiel Verwest yang kelahiran Belanda 17 Januari 1969 ini adalah Dj pertama yang tanpil live pada acara opening pada olimpiade pada tahun 2004 di Athena. dan sampai sekarang tetap eksis menjadi seorang Dj.

6. Avicii 

info-musik-dj.blogspot.com

Dj kelahiran Swedia 8 September 1989 ini bernama asli Tim Bergling, pernah menduduki posisi ke 3 juga pernah dinominasikan 2 kali pada ajang Grammy Award.lagu hitnya yang berjudul "Levels" dan
"Wake Me Up" berhasil membuat ia memenangkan Awards.

7. David Guetta 

info-musik-dj.blogspot.com

Dj kelahiran Perancis 7 November 1967 ini bernama asli Pierre David Guetta, pernah menduduki posisi ke 1 pada tahun 2011 dan sangat di kenal karena suka berkolaborasi dengan penyanyi Pop dan R&B, ia juga berhasil memenangkan berbagai Award.

8. Niky Romero

info-musik-dj.blogspot.com

Dj kelahiran Belanda 6 Januari 1989 ini bernama asli Nick Rotteveel berhasil menduduki posisi 8 pada tahun ini, ia dikenal dengan lagu "Toulouse", serta pernah menduduki nomer satu di Inggris lewat hit singel
"I Cloud Be The One" bersama Avicii.

9. Skrillex


info-musik-dj.blogspot.com

Sony Jhon Moore merupakan dj sekaligus penulis lagu asal amerika serikat yang lahir pada tahun 1988. dengan gaya model rambut yang khas tersebut menjadikanya mudah diingat dan mengukuhkan namanya sebagai seorang dick joskey profesional serta mampu menembus 10 besar dj di dunia pada tahun 2014/2015.

10. Steve Aoki 

info-musik-dj.blogspot.com
Steven Hiroyuki atau yang dikenal Steve Aoki lahir tahun 19977 dan merupakan seorang dj produser rekaman serta eksekutif musik di amerika. Ia telah berkolaborasi dengan produsen dan vokalis seperti Will.i.am, Afrojack, LMFAO, Iggy Azelea, Lil jon, Laidback Luke Serta berkolaborasi dengan Dj asal Indonesia yaitu Angger Dimas. dan dikenal dengan kemampuanya meremix banyak lagu.


 Nah, itu dia deretan Top 10 Dj menurut versi "Djmag" apakah Dj yang anda sukai ada pada urutan tersebut, so sekian dulu untuk post kali ini simak terus update berikutnya. semoga menjadi manfaat bagi para pecinta musik.

No comments:

Post a Comment